Rabu, 30 Mei 2018

Konsultasi Syariah Menjawab Adzan Elektronis Secara Qadha (Tunda) Apakah Masih Mendapatkan Pahala? Begini Penjelasan Dan Logikanya


​​​​​​​​
​​​​​ ​​​​​​​​​​
​​​​​​ ​​​​​

#⃣ #broadcastquantumfiqih
No.: KS/1/IV/QUFI
Topik: 1⃣ _Konsultasi Syariah_
Rubrik: _quantumfiqihibadah_
​​​​​​
Konsultasi Syariah *187 - Menjawab Adzan Elektronis Secara Qadha*
_Pertanyaan_
Assalamualaikum wr wb.
 ustadz saya nanya kalau kita mendengarkan adzan kita  disunahkan menjawab... dan kita mendapat pahala...  yg saya tanyakan kalau kita mendengarkan adzan dari hp at radio,  bukan suara adzan langsung dari masjid, apakah kita juga boleh menjawab suara adzan....... Apakah saya berdosa, kalau dengar adzan dari hp saya, kemudian saya matikan suara adzab dari hp saya karena saya takut disekitar saya terganggu Dijawabnya nanti aja kalau ustadz sudah longgar ........ matur suwun sanget.
 Ditanyakan oleh Bapak *Adie Pramantya* pada _4 April 2018_
_Jawaban_
Wa'alaikumussalam...
 Memang Nabi memerintahkan untuk menjawab adzan. Dan ada kaedah, al ashlu fil amri lil wujub. Pada asalnya perintah itu wajib.
 Dari ‘Abdullah bin ‘Amr bin Al-’Ash, Nabi bersabda,
إِذَا سَمِعْتُمُ الْمُؤَذِّنَ، فَقُولُوا مِثْلَ مَا يَقُولُ
_"Jika kalian mendengar orang yang sedang adzan, maka ucapkanlah seperti apa yang ia ucapkan."_ *[Shahih Muslim, no.384]*
 Akan tetapi, pada praktiknya, para shahabat Nabi tidak memahami perintah menjawab adzan itu sebagai sebuah kewajiban. _Bukan berarti para shahabat mengabaikan perintah Nabi atau salah memahami perintah._

Selasa, 29 Mei 2018

Buletin Dakwah Mushalla


Lembaga Dakwah Quantum Fiqih dengan program dakwah Whatsapp BCQUFI (Broadcast Quantum Fiqih) merupakan lembaga yang menaungi Komunitas Mushalla. Komunitas Mushalla melaunching program dakwah bil qalam berupa penerbitan dan pendistribusian Buletin Dakwah Mushalla. Dukung dengan doa, inspirasi dan donasi agar dapat terbit setiap 2 pekan dalam versi cetak. 
File digital dapat Anda unduh di https://bit.ly/2siHIiD